Skip to main content

Pencegahan Penyakit Kanker

Penyakit Kanker merupakan penyakit Degenaratif, yaitu: Penyakit yang bertumbuh seiring dengan menuanya usia, pada dasarnya Kanker dapat di cegah atau di kendalikan dengan cara menghindari faktor faktor yang menyebabkannya, Sayangnya.. hal ini kurang di sadari oleh penderita penyakit kanker tersebut.

Beberapa hal yang dapat di lakukan untuk Pencegahan Penyakit Kanker

Gambar dan Keterangan Cara Mencegah Penyakit Kanker
Ilustrasi - Sel Kanker - Sumber: http://www.freedigitalphotos.net
Dikarenakan begitu pentingnya, bagi kita untuk mengetahui faktor faktor yang menyebabkan penyakit Kanker tersebut, hal ini sebagai pengetahuan bagi kita, bagaimana sedini mungkin pencegahan terhadap penyakit ini dapat dilakukan.
  • Deteksi dini dengan Digital Infrared Imaging atau Pencitraan Inframerah Digital (PID) ini  digunakan untuk mendeteksi keberadaan kanker. Teknik ini untuk memonitor kesehatan Payudara dan leher rahim pada wanita terhadap adanya proses prakanker.
  • Pencegahan dini bagi wanita, dengan cara melakukan pemeriksaan Payudara sendiri (bagi wanita) atau buah Zakar bagi pria setiap bulan. Hal ini dapat membantu mendeteksi kanker secara dini.
Langkah berikutnya adalah terapi pengobatan dengan cara konvensional. Tapi pada kenyataannya pengobatan konvensional sering kali kanker belum bisa diatasi secara total. Disinilah peran Obat Herbal/Tanaman obat dapat di jadikan sebagai Pengobatan Alternatif yang dapat diandalkan. Penggunaan herbal untuk mengobati kanker tidak muncul begitu saja. Ada beberapa pendekatan yang mendasari pengobatan dengan bahan baku tersebut, yaitu:
  • Hasil penelitian bahwa kanker bersifat "Reversible" (bisa normal/sembuh kembali)
  • Konsep "Menghambat pertumbuhan Kanker". Kanker tumbuh karena karsinogen (zat yang dapat mengakibatkan kanker) dan lingkungan yang mendukung mutasi genetis pertumbuhan. Jika karsinogen dan lingkungan tersebut ditiadakan, maka pertumbuhan kanker akan dapat menjadi terhambat pula.
  • Konsep "Penuaan sel Kanker". Jika pertumbuhannya dihambat, maka sel kanker tersebut tidak mempunyai kesempatan untuk berkembang, kemudian tua dan mati.
  • Konsep "Memperkuat sel lain di sekitar Kanker". Kanker berkembang dengan cara menyerang sel yang ada disekitarnya, sehingga dengan memperkuat sel sehat di sekitarnya akan terbentuk pertahanan sel yang dapat menahan sel kanker.

Beberapa Sikap Positif yang dapat Membantu dalam Pencegahan Penyakit Kanker

  • Berdoa - Berdoa adalah sikap positif yang dapat membantu dan meningkatkan daya tahan tubuh, setiap kita sudah mengetahui tentang kekuatan berdoa ini, hingga dapat mendapatkan sumber energi positif yaitu: Keyakinan
  • Tetap Tenang - Jiwa yang tidak stabil (cemas, sedih, takut dsb) merupakan energi negatif yang dapat membuat tubuh menghasilkan zat-zat beracun, membuat sel-sel tubuh bersifat asam, dan kondisi ini ibarat “pupuk” dan memperlemah daya pertahanan tubuh, hal ini tentu sangat disukai sel-sel kanker untuk tumbuh subur, jadi tetaplah untuk bersikap tenang lakukan aktifitas sehari hari seperti biasanya.
  • Istirahat yang cukup dan menjaga pola makan untuk menjaga keseimbangan pada tubuh, sehingga tetap bugar, hal ini sangat penting untuk pertahanan sistem pada tubuh agar tetap terjaga.
  • Menghindari polusi, asap rokok, dan sinar matahari berlebihan - Sinar matahari dibutuhkan, tetapi cukup 20 menit saja dalam sehari, khususnya "sinar matahari pagi".
  • Olahraga dan tinggal di lingkungan yang kaya oksigen/banyak tanaman - Olahraga meningkatkan kadar oksigen dalam sel tubuh, sedang kanker tidak menyukai pada sel yang kaya oksigen, sehingga kanker akan mati jika didalam sel tersebut kaya akan oksigennya, jadi sangat penting sekali Olahraga bagi perlawanan terhadap penyakit kanker tersebut.
  • Perkuat Sistem Pertahanan Tubuh - Seperti kita ketahui Sistem Pertahanan tubuh adalah di rancang untuk melawan sel sel perusak (merugikan) bagi mahluk hidup, dalam hal pencegahan penyakit "Kanker" ini, sistem daya tahan dan kekebalan tubuh juga sangat penting untuk di jaga, dengan cara: Mengkonsumsi jamu, Suplemen, atau Antioksidan (Zat Penghambat oksidasi untuk melindungi sel dari efek berbahaya/merugikan).
Poin pertama dan kedua di atas adalah Poin terpenting dari pencegahan secara non-medis, selain itu tentu saja tetap harus di lakukan pencegahan secara Medis, hal ini di maksudkan untuk "Memaksimalkan Hasil" dari Pencegahan terhadap penyakit Kanker tersebut.

Popular posts from this blog

Memanfaatkan Blog sebagai Media Pemasaran Produk Orang lain (Affiliate Marketing)

Sebagaimana halaman terdahulu:  Menggunakan Blog sebagai Media Pemasaran Produk secara Online - Selain sebagai Media Pemasaran / Promosi Produk secara Online di jaringan luas Internet, sebuah Blog ataupun Website juga dapat digunakan sebagai Media Pemasaran Produk Orang lain atau lebih sering disebut dengan " AFFILIASI " ini. Pemasar Online  yang dalam hal ini disebut dengan  Affilate Marketer  akan mendapatkan beberapa  persen  dari total harga per  1   Barang  /  Produk  yang laku  Terjual . Persentase yang di dapatkan oleh Pemasar Online (affiliate marketer), biasanya berkisar  7%  hingga  12%  dari Total Harga Produk yang laku Terjual, semakin banyak Produk yang laku terjual maka akan semakin besar pula  Komisi  yang di dapatkan oleh si Pemasar Online (Affiliate Marketer) tsb, selanjutnya: Memanfaatkan Blog sebagai Media Pemasaran Produk Orang lain (Affiliate Marketing) Program "Affiliate Marketing" banyak dipih pengguna Internet dengan cara berpromosi di Sosi

Petunjuk Cara Pemasangan Yoke Defleksi TV China (WCOM, HUI JIA dll)

Ketika kita ingin mengganti Mesin TV Original (dengan alasan tertentu/Kerusakan yang sudah terlalu parah/Tidak tersedia atau langkanya Sparepart dll), dan kemudian ingin menggantinya dengan Mesin Televisi pasaran (brand China) sebagaimana pada halaman terdahulu: Mesin TV brand China (Ganti Mesin baru) , maka informasi berikut ini adalah hanya Informasi tambahan saja, terkait: Petunjuk Instalasi/Pemasangan Yoke Deflection pada Mesin TV merek WCOM  tersebut. Cara Pasang Yoke Defleksi TV CHINA (WCOM, HUI JIA, Dll) Panduan Pemasangan Yoke Deflection pada Mesin TV merek WCOM Ukuran/Nilai Toleransi (kesesuaian) Pemasangan Deflection Yoke pada Mesin TV merek WCOM atau Mesin TV brand China lainnya Untuk Panduan Pemasangan Yoke Defleksi ini, berikut referensinya: Ukur terlebih dahulu nilai resistansi dari Yoke Deflection tersebut (disarankan untuk menggunakan Multitester Digital, namun jika tidak ada kita dapat menggunakan Multitester Manual/Analog), apabila nilai resistansi dari Yoke Defl

(mengapa) Air Lambat Memanas dan/atau Lambat Membeku (..?)

DeepMechines blog - Artikel Motivasi & Spiritual . Pada sebelumnya teleh dijelaskan, bahwa: .. di lautan, air yang mencapai suhu 4oC akan tenggelam ke dasar karena lebih berat, oleh karena itu.. pada Lautan yang tertutupi gunung es, dasarnya akan selalu berwujud cair dan memiliki suhu 4oC, Hal yang hampir serupa terjadi pada musim Dingin., dimana bagian dasar Danau dan Sungai yang ditutupi lapisan es tetap dapat mendukung kehidupan (karena hanya bagian atas airnya yang membeku, sedangkan di lapisan terbawah bersuhu  4oC  masih memungkinkan adanya kehidupan bawah air), lihat halaman:  Pembekuan Air, Pembentukan Awan di Udara . Lantas.. (mengapa) Air Lambat Memanas dan/atau Lambat Membeku (..?) Sifat Air yang lain adalah Penguapan dan Pembekuan yang lambat (perlahan). Telah diketahui bahwa pada Musim Panas, Pasir cepat memanas pada siang hari dan juga cepat mendingin pada malam hari. Sebaliknya, suhu Air Laut hanya berubah sekitar 2oC hingga 3oC saja antara Siang dan Malam. Ha